Hari lahir pancasila diperingati pada 1 Juni 1945, sekaligus sebagai hari libur Nasional.
Adanya peringatan ini bertujuan agar pemerintah, masyarakat dan seluruh komponen bangsa memperingati pancasila sebagai ideologi bangsa.
Presiden RI Joko Widodo pernah memberikan pesan saat sambutan Memperingati Hari Lahir Pancasila, yaitu.
“Pancasila itu jiwa dan raga kita. Ada di aliran darah dan detak jantung kita, perekat keutuhan bangsa dan negara. Saya Jokowi, Saya Indonesia, Saya Pancasila”
Maka dari itu, kita sebagai bangsa Indonesia harus bangga, karena Pancasila merupakan pilar penting ideologi Negara Indonesia.